Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2019

Raih Penghargaan Sebagai The Most Commited GRC Leader 2019, Ini Komentar Agus Mulyana

Gambar
Kiplay News -  Direktur Kepatuhan  Bank BJB ,  Agus Mulyana  kini dikenal sebagai The Most Commited GRC Leader 2019 dalam ajang TOP GRC (Governance, Risk, & Compliance) 2019. Penghargaan ini diraih  Agus Mulyana  setelah melalui proses yang sangat panjang. Bahkan dalam akun instagram pribadinya, @amulyana46 ia mengaku bangga atas penghargaan yang ia dapat. "bagi saya selaku Direktur Kepatuhan Bank BJB didapuk sebagai The Most Commited GRC Leader 2019. Tentu saja ini tak luput dari peran serta seluruh insan bank BJB yang senantiasa menerapkan prinsip tata kelola perusahaan yang baik alias good corporate governance (GCG) dalam setiap langkah usahanya untuk mewujudkan BJB lebih baik" kata  Agus Mulyana  Seperti yang dilansir dari AyoBandung.com Tercatat, kinerja yang dihasilkan dari manajemen risiko yang dipimpim langsung oleh Agus Mulyana memang terbilang sangat bagus. Dimana adanya pola manajemen risiko yang diterapkan  bank bjb  selama ini terbukti berhasil

Dengan Pengelolaan Risiko Dinilai Sangat Baik, Bank BJB Raih Penghargaan TOP GRC 2019

Gambar
Kiplay News -  Dari Pengelolaan risiko yang baik menjadi salah satu kunci yang harus diterapkan dalam setiap usaha bisnis. Peran manajemen risiko yang lebih banyak berada di balik layar ini tak akan banyak terlihat. Namun demikian, fungsinya juga akan terlampau besar untuk diabaikan begitu saja. Bak menggali untuk menutup lubang, tanpa risiko yang terkelola dengan baik, penetrasi usaha yang dilakukan tak akan menjadi apa-apa.  Bank bjb  menyadari betul signifikansi yang dimainkan pengelolaan risiko usaha ini. Fungsinya yakni untuk membangun dasar analisus yang kuat sehingga berbagai langkah pengambilan keputusan usaha yang dijalankan perbankan bisa terhindar dari risiko merugikan bahkan mendorong ekspansi keuntungan pada level optimal.  Pola manajemen risiko yang diterapkan  bank bjb  selama ini sudah terbukti berhasil memberi rasa aman sekaligus menunjang pertumbuhan perusahaan. Hal tersebut bisa dilihat dari kualitas kredit  bank bjb  yang berhasil dijaga dengan baik misa